Bintang pada reruntuhan menunjukkan tingkat kesulitan. Semakin banyak bintangnya, semakin sulit. Bintang pada tambang menunjukkan jumlah sumber daya yang bisa diperoleh (semakin banyak bintang berarti lebih banyak sumber daya). Setiap hari, ada kemungkinan jumlah bintang pada tambang atau reruntuhan tertentu berubah.
Apa arti bintang pada tambang dan reruntuhan?
Terakhir Diperbarui: 2853h